Jumat, 23 Desember 2011

Pengaturan Windows setelah Instalasi [Part2]

1. Aplikasi yang perlu diinstall

Berikut list yang perlu anda install saat instalasi SO selesai.

- Officer User (Normal)

Saya sengaja membedakan dikarenakan setiap orang-orang mempunyai kepentingan sendiri-sendiri contoh yang tergolong Officer adalah. Karyawan, PNS, Siswa, dll. Sesuai dengan tingkatan ilmunya dalam dunia computer.

Berikut nama-nama aplikasinya

 

Nama Aplikasi/Software

Fungsi

MS. Office 2003/2007

Aplikasi ini mempunyai kegunaan masing-masing yang sesuai dengan kebutuhan. Ada MS. Access, MS. Excel, MS. Word, dll

Winamp

Pemutar Audio type

GOM

K-Lite

VLC

Pemutar Video type

Mozilla Firefox

Chrome

Opera

Aplikasi Browsing

ACDSee

Picasa

Photoscape

Membuka/Edit file image

Bila perlu beberapa Game sederhana

Zuma

 

- Designer User (Beginer)

Pada user yang ini perlu ditambahkan aplikasi-aplikasi untuk Design, tetapi juga membutuhkan aplikasi yang ada pada Officer User

Berikut nama Aplikasinya

Nama Aplikasi/Software

Fungsi

MS. Office 2003/2007

Aplikasi ini mempunyai kegunaan masing-masing yang sesuai dengan kebutuhan. Ada MS. Access, MS. Excel, MS. Word, dll

Winamp

Pemutar Audio type

GOM

K-Lite

VLC

Pemutar Video type

Mozilla Firefox

Chrome

Opera

Aplikasi Browsing

ACDSee

Picasa

Photoscape

Membuka/Edit file image

Bila perlu beberapa Game sederhana

Zuma

CorelDRAW

Aplikasi vector

Photoshop

Aplikasi bitmap/rester

Netframework 2,3,4 (x32, x64 bit)

Biasanya aplikasi design sangat membutuhkan aplikasi ini

Vcredit (x32, x64 bit)

C++

- Yang terakhir adalah tergantung permintaan dari user yang ingin install.